Rote, Liputan86.com - Guna memperingati hari kelahiran Yesus Kristus Natal 2022 Dan Tahun Baru 2023 serta meningkatkan semangat kekeluargaan dan persaudaraan sesama, Komandan Kodim 1627/Rote Ndao Letkol Inf Bayu Panji Bangsawan S.Si, M.Han.Menghadiri syukuran Perayaan Natal 2022 Tahun Baru 2023 serta Syukuran Hut ke-5 Paguyuban Antoin Meto di Aula Universitas Nusa Lontar Kelurahan Mokdale Kecamatan Lobalain Kabupaten Rote Ndao.
Saat di temui Dandim 1627/Rote Ndao Letkol Inf Bayu Panji Bangsawan S.Si, M.Han.,Perayaan Syukuran natal dan Tahun Baru bersama keluarga besar Paguyuban Antoin Meto ini Merupakan suatu hal yang luar biasa dalam menyambut sang jurus selamat.(jas)
Ibadah syukuran Mengusung Tema *Maka Pulanglah mereka kenegerinya melalui jalan lain*Sub tema Hit tako pah meto temat tamim mat pailoel monit nakaf mese ansaof mese mbi pah lotes.
Dandim Menyampaikan,"Selamat Hari Natal 2022 Dan Tahun Baru 2023.
Semoga KeDepannya Kita lebih Baik Lagi.
Betapa pentingnya arti kata ini,"Mencerminkan kebersamaan Allah dengan UmatNya.
Menimbulkan Rasa Aman Karena selalu bersamaNya.
Membuat kita tentram karena semuah persoalan pasti ada jalan keluarnya dan meyakini bahwa pertolongan Tuhan tidak pernah terlambat,"Tutup Dandim. (Lena)