Liputan86.com Tangerang- Yayasan Pon-Tren Raudlatussalam yang membawahi jenjang pendidikan, SMP dan SMK Hanjuang Mauk Tangerang menggelar acara Wisudawan/ti tingakat pendidikan SMP dan SMK Tahun pelajaran 2021/2022 berlangsung meriah menampilkan Khotmil Qur'an wisuda Tahfidz 1. 5. 10 jus Reuni Akbar alumni
Acara yang di gelar di halaman sekolah yang berlokasi Didesa kedung dalem Kecamatan mauk Kabupaten Tangerang ini berlangsung dengah meriah dan dihadiri oleh Tamu undangan serta para Orang Tua murid. Minggu 19 Juni 2022
Pengasuh Pon-Tren Raudlatussalam Drs.KH.TB ABDUSSOMAD,Spd.M.M
mengungkapkan rasa syukurnya siswa-siswi SMP dan SMK telah berhasil menyelesaikan pembelajaran di sekolah yang dipayungi Yayasan Pon-Tren Raudlatussalam dengan kelulusan mencapai 100%.
Hal itu tidak lepas dari partisipasi semua pihak, baik pengurus yayasan dan Guru maupun para orang tua siswa dan masyarakat. Dengan kata lain, hal itu merupakan buah pengorbanan dan buah komitmen bersama untuk memajukan pendidikan,” pungkasnya
Cucu/Amin